Assalamualaikum Wr.Wb

Agama yang paling sempurna di muka bumi ini ialah agama Islam , sebagaimana Allah menegaskannya dalam wahyu terakhirnya pada Rasulullah saw.
Yaitu surah al-Maidah : 3
yang artinya :
........ " pada hari ini orang - orang kafir telah putus asa untuk (mengalahkan) agamamu, sebab itu janganlah kamu takut kepada mereka , tetapi takutlah kepada ku . Pada hari ini telah aku sempurnakan agamamu untukmu, dan telah kucukupkan kepadamu nikmat - Ku , dan telah Ku-ridai islam itu jadi agamamu ...... "
tadi saya telah menjelaskan bahwa islama adalah agama yg sempurna. Nah , termasuklah dalam kesempurnaan islam itu seperti judul blog saya kali ini yaitu disyariatkannya untuk bermusyawarah dalam menyelesaikan berbagai permasalahan dan termasuklah kegiatan demokrasi di dalamnya .

Hal-hal seperti ini senantiasa dicontohkan rasulullah bersama para sahabatnya dalam kehidupan sehari2 .
Banyak firman2 allah yg menjelaskan tentang demokrasi .
Disini saya akan ngebahas 2 surah yg berhubungan dengan demokrasi .

Kamis, 05 Mei 2011

Iman Kepada Malaikat

kata dari malaikat adalah jamak dari malakun yang artinya utusan . Malaikat adalah makhluk ghaib , yang asal kejadiannya dari nur (cahaya). jumlah malaikat sebenarnya tidak terhingga , namun yang kita ketahui yaitu ada 10 nama-nama malaikat serta tugasnya masing-masing .

Iman kepada malaikat merupakan bagian dari akidah. Apabila hal itu hilang, gugurlah keIslaman seseorang.

"… Barangsiapa yang kafir kepada Allah, malaikat-malaikat-Nya, kitab-kitab-Nya, Rasul-rasul-Nya, dan hari kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya." (An Nisaa’ : 136)

Untuk mengenal malaikat, maka kita perlu mengenal sifat-sifatnya, yang dapat kita ketahui melalui Al Qur’an. Sifat-sifat malaikat tersebut antara lain :

Demokrasi

Demokrasi Islam adalah ideologi politik yang bertujuan untuk menerapkan prinsip-prinsip agama Islam ke dalam kebijakan publik. Ideologi ini muncul pada awal perjuangan pembebasan atas daerah dimandat Britania atas Palestina kemudian menyebar akan tetapi di sejumlah negara-negara dalam pratiknya telah mencair dengan gerakan sekularisasi.


sebagaimana Allah menegaskannya dalam wahyu terakhirnya pada Rasulullah saw.

Yaitu surah al-Maidah : 3
yang artinya :
........ " pada hari ini orang - orang kafir telah putus asa untuk (mengalahkan) agamamu, sebab itu janganlah kamu takut kepada mereka , tetapi takutlah kepada ku .